PERSONIL SATPOLAIR POLRES KETAPANG LAKUKAN PATROLI PERAIRAN SEPANJANG ALUR SUNGAI PAWAN

PERSONIL SATPOLAIR POLRES KETAPANG LAKUKAN PATROLI PERAIRAN SEPANJANG ALUR SUNGAI PAWAN

Ketapang - Sabtu (8/8/2020), dengan menggunakan Speed Boat Patroli 40 PK empat personel patroli Satpolair Polres Ketapang melakukan patroli perairan menyusuri alur sungai Pawan Ketapang monitor kamtibmas perairan, antisipasi terjadinya tindak pidana dan cegah keluar masuknya barang illegal, berbahaya serta narkoba di wilayah perairan Ketapang.


Ketika menemukan kapal yang sedang berlayar atau melintas di Sungai Pawan, patroli polair juga melakukan pemeriksaan dokumen dan barang-barang bawaan kapal tersebut, selain itu dalam patroli peraiaran juga sambangi masyarakat peisisir Ketapang atau nelayan untuk menyampaikan himbauan kamtibmas  peraiaran serta melakukan pengamanan serta pengawasan terhadap aktifitas bongkar muata barang di beberapa dermaga pelabuhan , PPI atau TPI serta tersus yang ada di sepanjang sungai Pawan.

Dalam mengantisipasi penyebaran virus Corona (Covid-19) menuju Adaptasi kebiasaan Baru, personel patroli Polair juga melakukan himbauan pencegahan serta langkah-langkah yang bisa dilakukan masyarakat agar terhindar dari penyebaran Covid-19

" Patroli perairan kami lakukan secara rutin, kami berharap dengan patroli perairan ini situasi kamtibmas khususnya perairan Ketapang tetap aman dan kondusif tidak terjadi tindak pidana maupun musibah di perairan dan masyarakat semakin mengerti tentang Adaptasi Kebiasaan Baru dengan menerapkan protokol kesehtan secara ketat dan disiplin di masa pandemi Covid-19 ini " ujar Aipda Mulyono, personel Patroli Satpolair Polres Ketapang

Komentar

Postingan populer dari blog ini

TERKAIT VIRUS COVID-19, PERSONEL PATROLI SATPOLAIR SAMPAIKAN HIMBAUAN PATUH PROTOKOL KESEHATAN

POLAIRUD KETAPANG MENGIKUTI KEGIATAN LATKATPUAN FUNGSI SPK DI AULA MAPOLRES KETAPANG

INI PESAN PERSONIL POLAIRUD KETAPANG KEPADA MASYARAKAT YANG DI TEMUI SAAT BERPATROLIDI SUNGAI PAWAN