Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2022

PERSONIL SATPOLAIRUD MELAKSANAKAN PENGAMANAN DI POSKO PENGAMANAN BANDARA RAHADI OESMAN KETAPANG RANGKA OPS LILIN KAPUAS 2022

Gambar
Ketapang, Sabtu (31/12/2022). Bandara Rahadi Oesman Ketapang adalah satu-satunya pintu masuk melalui jalur udara menuju Kab. Ketapang Kalimantan Barat. Jalur transoprtasi udara ini menjadi salah satu pilihan mengingat untuk saat ini mode transportasi lain sedikit terhambat karena faktor jalan yang rusak serta kondisi cuaca yang tidak bersahabat di jalur transportasi air. Menyikapi kondisi tersebut, Polres Ketapang membuat Posko pengamanan dan pelayanan di Bandara Rahadi Oesman Ketapang untuk antispasi lonjakan penumpang di masa liburan Natal dan tahun Baru. Posko Pam dan Yan saat ini sudah siap dan personil Polres Ketapang ditambah dari Satpol PP, dinas Perhubungan dan gabungan ormas telah melaksanakan pengamanan dan siap memberikan pelayanan kepada warga masyarakat yang akan menggunakan tranportasi udara dari dan keluar kota Ketapang yang dimulai sejak hari jum’at tanggal 23 Desember 2022 dan akan berakhir pada tanggal 3 Januari 2023 Personil satpolairud yang melaksanakan pengam

CEGAH PENYEBARAN BERITA HOX TERKAIT VAKSIN COVID-19, PATROLI POLAIRUD POLRES KETAPANG BERI PEMAHAMAN KEPADA NELAYAN PESISIR KETAPANG

Gambar
Ketapang - Sabtu ( 31 / 12 /2022), di masyarakat pesisir Ketapang masih timbul berita Hoax terkait Vaksin Covid-19, entah darimana asalnya kabar-kabar tersebut bagi sebagian masyrakat masih dipercayai. Kabar-kabar Hoax yang masih tersebar di masyarakat pesisir Ketapang misalnya Vaksin mengandung magnet atau microchip, karena di vaksin justru mudah terkena Covid-19, Vaksin mempercepat kematian, Vaksin mengandung barng haram serta vaksin mengubag DNA manusia. Untuk menangkal berita hoax tersebut dalam setiap patroli perairan dan bertemu dengan masyarakat pesisir Ketapang, personil Satpolairud Polres Ketapang selalu memberikan pemahaman kepada masyarakat bahwa Vaksin Covid-19 aman baik bagi kesehatan dan halal di masukkan ke tubuh manusia, karen a MUI sendiri telah mengeluarkan fatWa halal terhadap Vaksin Covid-19. Aipda Suryandi mengingatkan agar bijaksana dalam bermedia sosial, tidak terpengaruh atau ikut serta menyebarkan beritaberita bohong atau Hoax yang belum tentu kebena

PERSONIL PATROLI SATPOLAIRUD POLRES KETAPANG PANTAU AKTIFITAS DI PASAR IKAN RANGGE SENTAP KEC. DELTA PAWAN

Gambar
Ketapang – Sabtu (31/12/2022). Cuaca yang cukup ekstrem dalam minggu ini mengakibatkan jumlah tangkapan ikan yang menurun, karena banyak nelayan yang belum berani beraktiftas ke laut. Hal tersebut terlihat saat personil satpolairud Aipda Turdi memantau aktiftas di Pasar Ikan Rangga Sentap. Dari pantauan personil satpolairud untuk aktiftas di PPI Rangge Sentap hari ini cukup sepi dibanding beberapa waktu sebelumnya, karena banyak nelayan yang belum beraktifitas, sehingga harga ikan di pasar mengalami kenaikan harga dikarenakan stok yang terbatas. Selain memantau aktifitas di PPI, personil satpolairud tak lupa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada para pelaku usaha di lokasi tersebut. “ saat ini kondisi cuaca belum bersahabat, jadi kami himbau kepada para nelayan dan pelaku usaha lainnya untuk sementara waktu tidak melaut ” Ujar Aipda Suryandi kepada nelayan dan para pedagang yang ditemuinya di PPI Rangge Sentap. Berdasarkan prediksi cuaca yang dirilis oleh BMKG untuk air pasan