AIRUD RES KTP HIMBAU NELAYAN LENGKAPI SURAT/DOKUMEN SEBELUM BERLAYAR



Ketapang - Kamis (26/06/2025), Satpolairud Polres Ketapang melaksanakan kegiatan patroli perairan di sungai pawan dengan sasaran Nelayan, Pengguna jasa perairan, Warga pesisir.

Pada giat patroli Aiptu Turdi dan personil Polair menemui salah satu nelayan pesisir yang sedang berkumpul di bagan agen ikan sdr.Amir, di ketahui nelayan berasal dari Kab.Ketapang, disampaikan untuk melengkapi surat/dokumen sebelum berlayar agar tidak terjadi pelanggaran di perairan dan juga di himbau untuk tetap waspada cuaca ekstrem di perairan.

Pihak Kepolisian khususnya Polairud yang mana wilayah tugas di perairan menyampaikan himbauan agar tertib dalam surat/dokument kapal dan tetap mengikuti perkembangan cuaca yang di terbitkan boleh BMKG.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

CUACA DI WILAYAH KETAPANG BELUM NORMAL POALIR HIMBAU NELAYAN WASPADA DI PERAIRAN

PENGECEKAN INSTALASI LISKTRIK MAKO SATPOLAIRUD POLRES KETAPANG

KEGIATAN RUTIN SATPOLAIRUD KETAPANG MONITOR AKTIVITAS MASYARAKAT DI OBJEK VITAL SEPUTAR SUNGAI PAWAN