KEPADA NAKHODA DAN CREW KAPAL SATPOLAIRUD KETAPANG SAMPAIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS PERAIRAN

 


Ketapang – Dalam rangka mencegah dan meminimalisir terjadinya gangguan kamtibmas dan pastikan situasi Kondusif di wilayah perairan personil laksanakan patroli dan sampaikan himbuan himbuan  kepada setiap kapal asal luar yang masuk wilayah perairan Ketapang (29/9/2024). 


 Satpolairud Polres Ketapang dalam hal menjaga situasi perairan tetap aman kondusif serta dalam upaya mencegah terjadinya laka atau musibah di perairan  di wilayah perairan Kabupaten Ketapang, Polair terus meningkatkan patroli dan sambang dialogis  dalam penyampaian himbuan kamtibmas  kepada pengguna jasa perairan di sepanjang sungai Pawan Kabupaten Ketapang. 


 Seperti yang di lakukan saat sambangi kapal TB. Mitra 88 yang sandar di tersus PT Suka Jaya Makmur yang akan antri muat minyak Cpo, dalam kegiatannya personil selain menyampaikan pesan kamtibmas juga berikan himbuan keselamatan.


Secara terpisah Kasat Polairud Polres Ketapang AKP Maryono S.E melalui KBO Iptu suharto menerangkan "di harapkan kepada seluruh masyarakat khususnya pengguna jasa perairan untuk bersama menjaga sitkamtibmas perairan tetap kondusif dengan tidak melakukan hal hal yang dilarang hukum yang dapat merugikan diri sendiri.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

TERKAIT VIRUS COVID-19, PERSONEL PATROLI SATPOLAIR SAMPAIKAN HIMBAUAN PATUH PROTOKOL KESEHATAN

ABAIKAN KESELAMATAN BERLALU LINTAS KBO SATPOLAIRUD KETAPANG BERIKAN TEGURAN KEPADA PENGENDARA SEPEDA MOTOR

INI PESAN PERSONIL POLAIRUD KETAPANG KEPADA MASYARAKAT YANG DI TEMUI SAAT BERPATROLIDI SUNGAI PAWAN